Senin, 29 April 2024
Dany Garjito | Arendya Nariswari : Rabu, 28 November 2018 | 18:30 WIB

Aktifkan Notifikasimu

Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.

Guideku.com - Penggemar serial kartun Spongebob Squarepants kini tengah berduka.

Pasalnya, Stephen Hillenburg, pencipta karakter Spongebob Squarepants meninggal dunia di usianya yang ke 57 tahun.

Stephen Hillenburg meninggal akibat sakit amyotrophic lateral sclerosis yang dideritanya.

Mulai muncul di tahun 1999, karakter Spongebob Squarepants ini mendadak populer.

Dalam waktu singkat, serial Spongebob Squarepants ini sempat meraih nominasi di ajang penghargaan, salah satunya yakni Emmy Award.

Bukan cuma anak-anak, banyak remaja hingga orang tua banyak yang menyukai Spongebob Squarepants hingga saat ini.

Tingkah lucu dari karakter Spongebob Squarepants, Patrick Star, Squidward, Mr.Krab hingga Sandy berhasil merebut perhatian banyak orang.

Untuk mengobati rasa rindu penggemar Spongebob Squarepants kepada sosok Stephen Hillenburg, kali ini Guideku.com punya sesuatu untuk kalian.

Berikut 5 makanan serba Spongebob Squarepants yang telah dirangkum Guideku.com dari berbagai sumber, khusus untuk kalian.

1. Pizza topping Spongebob Squarepants dan Patrick Star, ada yang mau?

Makanan bertema Spongebob Squarepants. (Instagram/@_thebentobear)

2. Nasi kotak bertema Spongebob Squarepants! Cute banget kan?

Makanan bertema Spongebob Squarepants. (Instagram/@cutestrangefood)

3. Dimsum set serba Spongebob Squarepants, bikin kamu dijamin nggak tega makan!

Makanan bertema Spongebob Squarepants. (Instagram/@candicekitchen23)

4. Wah, siapa sangka kalau Spongebob Squarepants ini adalah kue ulang tahun?

Makanan bertema Spongebob Squarepants. (Instagram/@euphoriacakes)

5. Biskuit Spongebob Squarepants ini bisa juga kamu jadikan inspirasi memasak lho, travelers

Makanan bertema Spongebob Squarepants. (Instagram/@thirdmoonbakery)

Nah, itu tadi makanan serba Spongebob Squarepants versi Guideku.com. Semoga menginspirasi dan mengobati rindumu pada sosok Stephen Hillenburg ya!

BACA SELANJUTNYA

Hari Ini Buka Puasa Pakai Apa? Coba Resep Kimbap Sederhana, yuk!